Inilah Tren Marketing 2019 Cocok Untuk Bantu Jualan Online Anda

Udah 2 bulan tahun 2019 berjalan. Gimana usaha online anda? Udah mulai menghasilkan kah? Atau masih gitu-gitu aja?

tren marketing 2019

Sekarang sudah waktunya anda mulai serius untuk memasarkan konten produk anda secara online di 2019 ini. Karna konten adalah inti dari semua produk digital. Sekarang ini konten merupakan hal penting untuk memasarkan produk online shop anda.

Mungkin anda punya pendapat kalo zaman semakin canggih akan semakin mudah untuk memasarkan sesuatu. Tapi justru kecanggihan seperti inilah yang membuat semua orang lebih sering terpapar iklan. Akibatnya tentu saja orang semakin malas dan resisten untuk “dijuali”.

Dari sinilah konten bisa anda andalkan. Promosi anda akan terasa halus ketika dibalut dengan konten yang lebih berkualitas.

Jadi konten seperti apa yang ampuh di tahun 2019 ini? Simak ulasannya, ya!

1. Rencana Pemasaran Konten

rencanakan konten

Tahun 2019 anda harus punya rencana pemasaran konten. Rencana ini akan membantu anda menyesuaikan konten dengan tujuan bisnis anda nantinya.

Anda perlu waktu dan banyak ide untuk bisa berkreasi ngebuat dan upload konten yang melayani audience dengan cara yang pribadi dan bermakna. Tentu ini ga akan segampang tahun sebelumnya.

Marketer cerdas biasanya sudah merencanakan konten jauh-jauh hari dan punya kalender konten yang diisi dengan konten kreatif. Upaya anda dalam memasarkan konten Facebook, Linkedin, Instagram dan Twitter bakalan semakin gampang.

2. Konten Original dan Relevan

Tentunya anda harus punya konten yang original dan relevan dengan bisnis anda. Buat konten sendiri, gunakan imajinasi sendiri. Kalo kurang ide, coba cari jasa penulis konten, konsultan atau agensi untuk membantu anda membuat rencana konten yang orisnil dan relevan.

Calon pelanggan anda tau dan semakin pintar, jadi mereka pasti memilih untuk menghindari konten click bait. Mereka lebih mencari konten nyata, yang beneran bisa memecahkan masalah mereka dengan cepat dan mudah. Mereka pengen anda mendapatkan kepercayaan mereka.

78% konsumen berpendapat konten yang relevan secara pribadi dapat menambah peluang mereka membeli sebuah produk

Aset terbesar seorang manusia adalah waktu. Menghormati timeline mereka dengan meupload konten yang terjadwal adalah salah satu caranya. Dengan demikian mereka akan “menghadiahi” anda dengan jangkauan organik dan penguatan brand ketika mereka membagikan konten anda yang menakjubkan ke temen dan keluarga mereka.

Perencanaan konten yang bagus akan semakin maksimal kalo didukung alat optimasi instagram. Misalnya pake Pake instagenic anda bisa dapetin followers yang tertarget untuk akun bisnis anda. Dengan followers yang tertarget tentu saja konten anda akan mendapatkan banyal likes dan shares. Kenapa bisa? Ya karena followers anda sudah sesuai dan kontennya akan cocok dengan mereka. 

Dengan followers yang tertarget, konten orisinal anda akan lebih mudah menajdi viral. Asyik, kan?

Pengen konten anda segera viral? pake kupon VIRALINSTAGRAM untuk dapatkan 50% diskon tools canggih INSTAGENIC sekarang juga! Klik: 

3. Influencer Mikro

micro influencer

Nah hal lain yang bisa diperhatikan dari tren marketing ini adalah influencer mikro. Influencer marketing tentunya bukan hal yang baru apalagi bagi anda yang udah berjualan dari sebelum 2019. Tapi kebanyakan dari owner bisnis, seperti anda, justru meremehkan para influencer mikro ini.

Anda mungkin berpikir harus mengeluarkan banyak uang untuk memakai jasa influencer. Anda terpikirkan seorang influencer di media sosial itu harus artis yang promosiin. Misalnya, artis favorit anda Rafi Ahmad, Ayu Ting Ting, Gisella Anastasya, dll, dkk. Tentunya harga mereka ga mungkin sedikit, dong?

Nah, kalo anda ngerasa make jasa arits-artis ini kemahalan, solusinya adalah cari seorang micro influencer. Misalnya anda cari seseorang di instagram yang sesuai dengan niche bisnis online anda. Jangan cuman terpatok dengan followers aja, tapi anda cek juga jumlah likes dan komentar di postingannya. Karena hal ini ada berpengaruh terhadap engagement promosi anda di akun mereka nantinya.

Anda perlu memikirkan bagaimana konten yang cocok diterapkan bersama antara micro influencer dengan bisnis anda sendiri. Dengan memikirkannya bersama, anda bisa mendapatkan konten yang evergreen alias bertahan lama, ga cuman bertahan beberapa hari aja.

4. Storytelling Brand atau Produk

Salah satu tren marketing yang bisa anda mainkan untuk bisnis anda adalah storytelling brand. Cara ini merupakan salah satu cara ampuh untuk memasarkan produk anda. Sebab cara ini bisa menjual produk anda secara halus. Taktik yang anda gunakan ga melulu harus hardsell.

Mendongeng tentang brand product masuk jauh ke dalam diri anda dan mengapa anda melakukan hal tersebut. Ceritakan tentang pengalaman anda dan bagaimana anda melibatkan pelanggan anda, bukan bertujuan untuk menyombongkan diri sendiri. Cerita pengalaman dengan pamer itu 2 hal yang berbeda.

Misalnya anda pengen nyeritain perjalanan anda membangun brand bisnis anda selama ini. Apa kesulitan yang anda lalui dalam perjalanan membangun brand tersebut sampai sekarang? Bagaimana halangan rintangan tersebut membentuk anda dan brand bisnis anda menjadi seperti sekarang?

***

Kalo konten anda sudah siap, 1 hal yang mesti anda pikirkan adalah followers. Sudah berapa followers yang anda miliki untuk akun brand anda? Kalo anda ga sabar, anda bisa menggunakan alat optimasi instagram yang canggih bernama INSTAGENIC. Dengan Instagenic ini anda bisa mendapatkan followers tertarget yang sesuai dengan karakter online shop anda.

Penjualan akan dibuka tanggal 22 Februari nanti. Gunakan kupon VIRALINSTAGRAM untuk dapatn 50% diskon pembeliannya. Anda bisa cek info terlengkapnya di 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

error: Jangan coba-coba
Open chat
1
perlu bantuan?
hallo apa yang bisa saya bantu?